Dalam postingan hari ini saya akan mengajak sobat untuk membuat tombol add to circle google+. Tombol ini sangat bermanfaat untuk kemajuan blog sobat, karena semakin banyak orang di circle/lingkaran sobat. Maka, semakin besar pula peluang untuk mengundang pengunjung untuk masuk ke blog sobat. Saking pentingnya, blogger juga menyediakan tombol ini. Tapi, saya tidak suka karena saya tidak bisa mengedit tombol tersebut. Ini bermula saat saya ingin blog walking ke negara lain. Tapi karena rasa penasaran saya, saya nyasar di situs milik Google sendiri yang berfungsi untuk membuat Google+ Badge. Eit... jangan sok tau dulu, karena situs ini bukan widgetsplus.com. Karena saya sudah mencoba membuka web tersebut dan hasilnya error. Web tersebut bernama... Jreeenng.... :D Google Developers.
Nah.. sudah ya perkenalannya, kita lanjutkan ke acara selanjutnya! Ikuti petunjuk di bawah ini.
Langkah - langkah :
1. Login ke blogger dulu... ;)
2. Pergi ke Tata Letak >> Add Gadget >> HTML/JavaScript
3. Pilih model tombolnya di bawah ini...
Deafault seperti milik Blogger
Tanpa tulisan "Saya ada di"
4. Copy kode tersebut, lalu paste pada form HTML/JavaScript
5. Ganti tulisan ID GOOGLE+ dengan ID Google+ sobat
6. Save dan lihat hasilnya....
Gimana sob...? Apakah artikel ini membantu, jika sobat masih belum tau. Silahkan tulis komentar sobat atau langsung mengunjungi situsnya disini. Salam Blogger...
Tags : Membuat tombol add to circle google+, membuat tombol google+ sendiri, add to circle google plus, membuat tombol add to circle google plus.
Nah.. sudah ya perkenalannya, kita lanjutkan ke acara selanjutnya! Ikuti petunjuk di bawah ini.
Langkah - langkah :
1. Login ke blogger dulu... ;)
2. Pergi ke Tata Letak >> Add Gadget >> HTML/JavaScript
3. Pilih model tombolnya di bawah ini...
Deafault seperti milik Blogger
<div class="g-plus" data-width="262" data-height="69" data-href="//plus.google.com/ID GOOGLE+?rel=author"></div>
<script type="text/javascript">
window.___gcfg = {lang: 'id'};
(function() {
var po = document.createElement('script'); po.type = 'text/javascript'; po.async = true;
po.src = 'https://apis.google.com/js/plusone.js';
var s = document.getElementsByTagName('script')[0]; s.parentNode.insertBefore(po, s);
})();
</script>
Tanpa tulisan "Saya ada di"
<div class="g-plus" data-width="180" data-height="69" data-href="//plus.google.com/ID GOOGLE+?rel=author"></div>
<script type="text/javascript">
window.___gcfg = {lang: 'id'};
(function() {
var po = document.createElement('script'); po.type = 'text/javascript'; po.async = true;
po.src = 'https://apis.google.com/js/plusone.js';
var s = document.getElementsByTagName('script')[0]; s.parentNode.insertBefore(po, s);
})();
</script>
4. Copy kode tersebut, lalu paste pada form HTML/JavaScript
5. Ganti tulisan ID GOOGLE+ dengan ID Google+ sobat
6. Save dan lihat hasilnya....
Gimana sob...? Apakah artikel ini membantu, jika sobat masih belum tau. Silahkan tulis komentar sobat atau langsung mengunjungi situsnya disini. Salam Blogger...
Tags : Membuat tombol add to circle google+, membuat tombol google+ sendiri, add to circle google plus, membuat tombol add to circle google plus.
kok nggak dikasih contoh gambarnya om..hehe
ReplyDeleteterima kasih infonya
ReplyDeletebagus nih,,,apalagi katanya google plus akan menyaingi facebook
ReplyDeleteThank Gan infonya!
ReplyDeletetrims gan ini yang sy cari2
ReplyDeleteMakasih infox sob',sangat bermamfaat. :)
ReplyDeletedengan trik ini mudah mudahan bisa menaikan trafik blog
ReplyDelete