Home » » Membuat Peta Lokasi di Google Maps

Membuat Peta Lokasi di Google Maps

Written By Unknown on April 15, 2012 | 7:43 AM


Dengan adanya Google Maps, seseorang akan lebih mudah untuk mencari suatu lokasi. Hal ini juga bisa digunakan seseorang untuk melakukan bisnis. Karena dengan menggunakan Google Maps seseorang dapat menemukan lokasi pariwisata, wisata kuliner, wisata bahari, dll. Apabila kamu sering menggunakan Google Maps untuk mencari suatu lokasi. Dan sekarang kamu ingin memiliki peta lokasi sendiri di Google. Nah.... Postingan kali ini, kita akan membahas cara membuat peta lokasi di Google. Untuk lebih jelasnya silahkan ikuti langkah berikut ini.

Berikut secara singkat caranya :
  1. Buka Google Maps, masuk ke akun Google anda (wajib mempunyai akun Gmail), lalu pilih “My Maps” dan “Create a new maps”. Jika pertama kali melakukannya, maka daftar peta akan kosong.
  2. Kemudian tambahkan judul dan deskripsi tentang peta, sesuai dengan keinginan anda, pada akhirnya akan mencerminkan isi peta. Tekan tombol radio di sebelah kata “Public” atau “unlisted” Lalu “save” peta versi anda apabila ingin disimpan.
  3. Ikon “Placemark” di bagian atas diklik. Buat Judul dan deskripsi untuk tempat barusan anda buat. Ikon “Placemark” untuk membuat mengubah warna ataupun ikonnya. Lalu klik “Ok”.
  4. Klik icon “Line” . Klik titik awal, sepanjang jalan atau landmark pada peta, lalu berikan Judul dan Deskripsinya, double klik titik terakhirnya. Dan pilih gambar ikon.
  5. Kemudian klik ikon “Shape”. Pergunakanlah mouse untuk menggambar bentuk, klik double untuk mengakhirinya. Masih dengan cara yang sama ketik Judul dan Deskripsi, dan pilih ikonnya.
  6. Klik sampai kotak “Judul” keluar. Klik “Rich Text” dan klik ikon “Foto“. Masukan URL gambar dan klik “OK“.
  7. Untuk melihat peta tampil dalam bentuk satelit, klik “Satelit
  8. Klik “Done” untuk menyelesaikan pekerjaan anda.
Tags : Cara membuat peta lokasi di Google, Membuat lokasi d i Google Maps, Membuat denah lokasi di Google.
Share this article :

9 komentar:

  1. terima kasih atas share nya. saya akan coba terapkan di blog saya.

    ReplyDelete
  2. thanks infonya sob,langsung tak coba lagi ada tugas nih

    ReplyDelete
  3. cukup jelas mengenai penjelasan untuk Google maps....langsung praktek aja...
    terima kasih

    ReplyDelete
  4. Mau coba praktekin, thanks yaa informnya

    ReplyDelete
  5. Alhamdulillah sudah saya praktikan..terima kasih sudah berbagi.. Jangan kapok ya

    ReplyDelete
  6. terima kasih bnyk infonya.....

    ReplyDelete

Terima Kasih Telah:
1. Berkomentar dengan sopan dan sesuai artikel/postingan
2. Tidak memasukkan link aktif dalam form komentar
3. Memberi informasi kepada admin jika ada script yang sudah tidak berfungsi
#Komentar jorok/kasar, berbau sara/porno dianggap SPAM

Jika ingin memasukkan kode/gambar/catatan dll. Klik tool di bawah ini

Blogroll

Total Pageviews

Followers

My Blog

Google PageRank Checker Powered by  MyPagerank.Net


free counters

Blogroll

CienTriks Friends

Blogger news

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. ARS Blog - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger